Untuk membuat hidupmu lebih praktis dan simple, berikut ini ada beberapa
aplikasi smartphone android terbaik di tahun 2014 yang wajib kamu simak. Kepengen
hidup simpel tapi masih ribet dan bingung memilih aplikasi yang pas buat kamu? Dari
jutaan aplikasi yang ada, google telah merilis daftar top 75 untuk beberapa
kategori. Kategori yang ditawarkan meliputi produktivitas, edukasi, hiburan,
berita, music & audio, olahraga & fitness, belanja, fotografi,
personalisasi, sosial, dan travel.
Masing-masing kategori di atas menawarkan 2 – 12 aplikasi
smartphone android terbaik 2014. Info yang lebih menggembirakan adalah bahwa
hampir semua aplikasi tersebut tak berbayar alias gratis. Hanya ada tiga
aplikasi yang berbayar, seperti 7 minute workout, djay 2, dan amazing world
atlas. Nah, tunggu apalagi? Share ke teman-teman kamu untuk mencoba the best
apps 2014 berikut ini.
Produktivitas
- Wunderlist: To-Do List & Tasks
- SwiftKey Keyboard
- IFTTT (If This, Then That)
- Sunrise Calendar
- Todoist: To-Do List, Task List
- Mailbox
- Offtime - Life Unplugged
- Rundavoo
- Money Tracker by BillGuard
- SlideShare Presentations
- Strive
Edukasi
- TED
- Lumosity
- Duolingo
- Craftsy Classes
- Monki Chinese Class
- Child Mode & Time Education
- Amazing World Atlas
Hiburan
- Comedy Central
- Disney Movies Anywhere
- DramaFever
- 5by
- Dailymotion
Berita
- Yahoo News Digest
- BuzzFeed
- The Economist
- CNN
- New York Times
- Watchup: Your Daily Newscast
Music & Audio
- Shazam
- Pandora
- iHeartRadio
- Afterlight
- Musixmatch Music Player Lyrics
- djay 2
- TuneIn Radio
- Soundhound
- edjing – DJ Music
- Equalizer + MP3 player volume
- Ultimate Guitar
Baca: 10 HP legendaris Nokia
Olahraga & Fitness
- Onefootball – Pure Soccer!
- Golfshot: Golf GPS
- Univision Deportes
- 7 Minute Workout
- Google Fit
Belanja
- Wish
- Groupon
Fotografi
- Over
- EyeEm: Camera & Photo Filter
- Facetune
- Carousel – Dropbox Photos
- Video Collage Maker
- Camera Zoom
Baca: Tren Teknologi
Personalisasi
- Locket Lock Screen
- Link Bubble Browser
Sosial
- Timehop
- OKCupid
- Secret
- LINK – with people nearby
- Frontback
- Lettrs
- Telegram
- Samba: Videos + Reactions
- Bitmoji
- Skype Qick: Group Video Chat
- Viadeo
Travel
- Expedia
- Maps.ME
- Anywayanyday
- Minube
- Windfinder
- Uber
Dengan aplikasi-aplikasi murah tersebut, kamu bisa lebih aktiv
beraktivitas, lebih menjaga hidup sehatmu, dan lebih asyik menjalani hari dengan
mudahnya menyalurkan hobi membaca, bercanda, mendengarkan musik, mengoleksi
foto, berwisata, berbelanja, dll. Beri tahu Youngnesia, aplikasi yang mana saja
yang kamu dan teman-teman kamu pilih untuk gadget baru kalian yang dirangkum disini!
Baca Juga!
Kamu kecanduan gadget, baca tips ini!
5 Gadget yang dianggap gagal
Gadget dengan baterai paling tahan lama
Baca Juga!
Kamu kecanduan gadget, baca tips ini!
5 Gadget yang dianggap gagal
Gadget dengan baterai paling tahan lama